Aplikasi Absensi Online untuk Perkantoran: Manfaat dan Efektivitasnya – Seiring dengan perkembangan teknologi, banyak hal di dunia ini yang mendapatkan pengaruh. Salah satunya adalah dalam dunia kerja, di mana kemajuan teknologi lantas diterapkan untuk meningkatkan produktivitas dan keefektifan proses bisnis hingga detail-detailnya. Salah satu wujudnya adalah keberadaan berbagai aplikasi...
3+ Penerapan Artificial Intelligence (AI) untuk HRD — Teknologi kecerdasan buatan (Artificial Intelligence atau AI) saat ini menjadi semakin populer dalam berbagai bidang, termasuk HRD (Human Resources Development). Penggunaan AI dalam HRD dapat meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasi, serta membantu dalam pengambilan keputusan dan pengembangan karyawan. Dalam artikel ini,...
Perkembangan Aplikasi dalam Dunia Kerja - Setiap orang membutuhkan uang. Salah satu cara memperolehnya adalah dengan bekerja. Apakah uang menjadi motivasi utama? Jawabannya bisa iya, bisa tidak tergantung bagaimana menyikapinya. Tetapi kerja merupakan hal yang membuat kita bisa berkembang. Dimana kita bisa menambah pengalaman, mendapatkan teman, dan mendapatkan keuntungan...
Rekomendasi Aplikasi Absensi Online untuk Kantor - Aplikasi absensi online adalah aplikasi yang banyak dibutuhkan untuk membantu HR dalam pengelolaan absensi karyawan. Absensi online sekarang ini sedang naik pamornya karena dinilai cukup efektif untuk membantu HR mengurus absensi yang akurat dan otomatis. Bisa digunakan secara remote menggunakan sambungan internet. Berikut...
Apresiasi Kerja : Manfaat Dan Pentingnya Untuk Karyawan - Apresiasi kerja karyawan merupakan hal yang penting untuk menunjang kinerja karyawan. Walaupun dianggap cukup sepele untuk atasan namun sangat penting untuk karyawan. Apresiasi akan mempengaruhi motivasi kerja karyawan, kepuasan kerja juga loyalitas karyawan di perusahaan. Nah bagi Anda yang memiliki banyak...
Tutorial Penggunaan Fitur Tugas Di Aplikasi Kantor Kita - Aplikasi absensi karyawan online Kantor Kita dilengkapi dengan fitur tugas. dimana fungsi dari fitur ini adalah untuk distribusi tugas antar karyawan maupun team leader untuk semua anggota tim dengan mudah. Anda bisa menggunakan fitur tugas ini untuk memudahkan penyebaran tugas...
Tips Agar Tidak Telat Pergi Ke Kantor - Telat pergi ke kantor adalah salah satu masalah banyak karyawan. Sayangnya kebiasaan ini cukup merugikan diri karyawan. Mulai dari terkena potongan gaji sampai dengan surat peringatan tidak disiplin yang akhirnya mempengaruhi nilai kedisiplinan karyawan. Selain itu hal ini juga akan mengganggu...
Fitur Aplikasi Absensi Online yang Menambah Kenyamanan Kerja Karyawan - Fitur Aplikasi Absensi Online yang Menambah Kenyamanan Kerja Karyawan - Aplikasi absensi online merupakan aplikasi dunia kerja yang cukup populer dewasa ini, sebelum ada pandemi sebenarnya aplikasi ini sudah ada, namun namanya cukup booming ketika banyak kantor yang melakukan...
Tips Menjaga Kesehatan Mata Ketika Sering Bekerja Di Depan Layar Komputer - Bagi kamu yang sering bekerja di depan layar komputer, hal ini harus diwaspadai terutama untuk kesehataan pada mata kamu. Seberapa penting sih menjaga kesehatan mata? Seperti yang telah kamu ketahui bahwa mata merupakan alat indra penglihatan yang sangat...
Jangan Sepelekan; Ini Waktunya Ambil Jatah Cuti - Jangan Sepelekan; Ini Waktunya Ambil Jatah Cuti – Pekerja memiliki hak untuk mengajukan cuti dalam setahun, masalah cuti ini juga sudah dibahas dengan jelas di Undang-undang Cipta Kerja Kluster Ketenagakerjaan yang menuliskan bahwa karyawan berhak mendapatkan jatah cuti paling sedikit 12...